Buaya paling suka berada di air. Disanalah buaya bisa bebas bergerak. Selain sebagai hewan pemakan daging, buaya juga dikenal sebagai reptil yang paling ditakuti.
Jira jerapah baru saja lahir. Jira ingin ikut Ibu melihat dunia luar. Ia pun berlatih berjalan. Ibu terus menyemangati Jira, Tapi, di tengah jalan mereka bertemu dengan sekawanan singa. Apakah mer…
Sebuah benda bulay seperti bola menggelinding ke arah Ollie. Ollie asyik memainkan bola itu. Bola itu menggelinding sampai ke luar rumah. Oliie terus mengejarnya hingga bola itu menghilang.
Lihatlah tempurung ini! Ini adalah rumah pelindungku yang hebat dan kuat. Sebagian kura-kura hidup di mana saja, tapi sebagian jenisku hidup tak jauh dari air.
Cerita tentang anak harimau yang berbulu motif belang. Dia berburu dan harus masuk hutan.
Landak memounyai bulu-bulu yang keras dan tajam. Bulu-bulu itu mirip seperti duri. Bulu-bulunya bisa dijadikan alat untuk mempertahankan diri.
Kuuk...kuk...begitulah suaranya. Dialah si Burung Hantu. Burung hantu senang berburu di malam hari. Dia dapat terbang cepat untuk memburu hewan buruannya. Wah hebat ya! Apa saja ya yang diburu si B…
Petit tidak suka dengan bunyi suaranya. Ciap-ciap.... ciap ciap.. tidak indah dan tidak merdu. Ada dengungan lebah yang lembut. Suara kambing yang nyaring. Seekor elang datang menyambar. Menuki…