Pada suatu hari, seorang petani mendapatkan ikan besar dari usaha memancingnya disungai. Setelah dibawa pulang, ikan itu berubah menjadi seorang gadis yang cantik jelita. Petani sangat senang dan m…
Ketika Jaka Tarub berburu di hutan, dia mengambil selendang bidadari yang sedang mandi di telaga, sehingga salah satu bidadari yang bernama Nawang Wulang tidak bisa pulang ke kahyangan. Nawang Wula…
Pada jaman dahulu kala di tatar Pasundan ada sebuah kerajaan besar yang dipimpin oleh seorang raja yang adil dan bijaksana, yaitu Prabu Tapak Agung.
Nama asli Jaka Tingkir adalah Mas Karebet. Ayahnya adalah seorang adipati di Pengging dengan sebutan Ki Ageng Pengging.
Cerita rakyat provinsi Jawa
Cerita rakyat provinsi Jawa
Di taman kota ada sebuah kolam besar, yang dihuni dua angsa cantik Bella dan Belladona. Tapi akhrinya mereka tidak suka dengan keberadaan Teika, seekor katak yang juga tinggal lebih dulu di kolam t…
Cerita rakyat dari Aceh
Rafi sudah besar, tandanya ia harus rajin salat. Subuh, dzuhur, asar, maghrib, hingga isya harus selalu ia lakukan. Tapi rasanya Rafi selalu malas karena mengantuk atau keasyikan main. Bagaimana ya…
Aduh, rasanya Alma malas sekali mengaji! Permainan bekel yang mengasyikkan membuat Alma jadi tidak ingin mengaji. Bujukan Ibu pun tidak mempan baginya. Kira-kira apa yang membuat Alma jadi mau meng…
Hari ini hari pertama Zaki masuk sekolah. Tapi Zaki malah asyik bermain air. Padahal Zaki harus tiba di sekolah pagi-pagi sekali! Ibu jadi khawatir dibuatnya. Bagaimana kelanjutan nasib Zaki yang h…
Duh, Akbar malas sekali makan! Di meja hanya ada makanan sisa semalam yang dihangatkan Ibu. Akbar tidak berselera. Akbar jadi ingin jajan, tapi tidak punya uang, Hmm, bagaimana ya kelanjutannya? Ay…
Aisyah si anak rajin selalu tidur tepat waktu, agar tidak terlambat ke sekolah. Tapi suatu malam, Aisyah terlambat tidur karena terlalu asyik bermain dengan ponsel ibu. Waduh, bagaimana ya? Apakah …
Raja Abrahah, penguasa daerah Yaman, berharap Yaman dikunjungi manusia seperti halnya Kota Mekah. Ia kemudian mendirikan bangunan yang megah. Namun, orang-orang tetap tidak berkunjung ke Yaman. Abr…
Saat usia Nabi Muhammad menjelang 40 tahun, Beliau semakin tidak betah melihat masyarakat Mekah yang gemar menyembah berhala. Akal Nabi Muhammad tidak dapat menerima patung sebagai Tuhan. Nabi Muha…
Abdullah, Ayah Nabi Muhammad, meninggal ketika Nabi Muhammad di dalam kandungan ibunya. Saat Nabi Muhammad kanak-kanak, beliau kehilangan ibunda tercinta, Aminah, dan kakek tersayang, Abdul Muthali…
Nabi Muhammad SAW terkenal sebagai pemuda yang tekun dan jujur. Kejujuran Beliau menyebabkan Khadijah ingin Nabi Muhammad bekerja untuknya. Saat pertama kali Nabi Muhammad menjualkan dagangan Khadi…
Nabi Muhammad tumbuh menjadi anak yang mandiri dan senang membantu. Meski demikian, masa-masa bermain tak luput dari kehidupan beliau, seperti halnya anak-anak Mekah lainnya. Hamzah, paman Nabi Muh…
Di sebuah mesjid seorang bapak yang cacat shalat dengan cara duduk. Meski rumahnya jauh, Ia sengaja berjalan ke mesjid untuk shalat berjamaah. Kenapa bapak itu mau berjalan dari rumahnya yang jauh …
Ayah dan Bunda tentu sangat menyayangimu, bukan? Mereka memberimu pakaian, mencucikan pakaian mu jika kotor, memasakkan mu makanan, dan memberi obat jika kamu sakit. Tahukah kamu, sayangnya Allah …
Semua ketentuan Allah itu selalu baik. Tpi, bagaimana jadinya kalau seorang Raja terpotong jari-jarinya saat mengupas buah? Apakah luka di jari Raja itu sebuah kebaikan? Apakah saat Perdana Menteri…
"Bundaaaa!" panggil Masyam, saat terbangun dari tidur siangnya. Tidak terdengar sahutan. Maryam semakin merinding. Ia takut ditinggal sendirian dirumah. Tiba-tiba Bunda masuk dari pintu belakang. "…
Apa kamu tahu kesamaan boneka dengan patung? Ya, keduanya sama-sama dibuat oleh manusia. Anehnya, manusia ada yang menyembah patung, lho. Bahkan, ayah Nabi Ibrahim seorang pembuat patung. Patung-pa…
Zaki dan Nisa sungguh kagum melihat kehebatan Paman Ahmad. Meski matanya buta, ternyata Paman Ahmad bisa mengetik dengan baik. Bahkan, Paman Ahmad bekerja sebagai penerjemah buku-buku berbahasa Ing…
Tetukong adalah anak penggembala ternak. Persis pada ulang tahunnya yang ke-12, ia harus melewati ujian yang penting sekali bagi sukunya. Apa itu? Menunggang layang-layang! Wah, suku mereka hebat s…
Toki adalah kelinci bertopu, dia selalu saja mencaru oerhatian dari orang tua dan kakak-kakaknya. Sering kali Toki jail dan mengganggu hewan-hewan kecil lain, membuat masalah. Hingga suatu hari Tok…
Banyak fauna yang tumbuh di dunia ini. Buku ini hanya memuat sebagian kecil saja, yaitu 183 hewan. Ada kasuari, maleo, kanguru, panda, piranha, tapir, siamang, kuda laut, berang-berang, dan lain-lain.
Gurita berkunjung ke rumah Kuda Laut. Saat meletakkan kopernya di kamar Kuda Laut, Gurita kaget sekali. Kamar itu kotor dan berantakan! Banyak ceceran keripik rumput laut di bawah tempat tidur, buk…
Satria Bintang ternyata tidak sendirian dalam mengalahkan semua musuhnya. Ada kawan-kawan yang selalu siap membantu. Hal yang paling mendebarkan adalah saat Mazlan mengetahui rahasia masa lalunya.…
Misi Satria Bintang untuk memberantas kejahatan tak pernah berhenti. Ada saja musuh-musuh yang ingin membuat onar di Ibukota Anggrek. Terakhir, Kendo yang punya dendam dengan Satria Bintang berusah…